PENANDATANGAN PKS DISDUKCAPIL DENGAN DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA

Jum'at, 05 November 2021 Plt. Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kab. Asahan Rahmanto S.Sos, M.Si dan Plt Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kab. Asahan Suherman Siregar, S.STP dan didampingi beberapa Kabid dan Kasi masing - masing OPD, melakukan Penandatanganan Bersama Perjanjian Kerjasama Pemanfaatan Data antara Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kab. Asahan dengan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa.
Editor : operator
operator

Related Posts